Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Malaysia 2017 - Sukses Menunda Pesta Marc Marquez, Dovizioso Tetap Butuh Keajaiban di Valencia

By Doddy Wiratama - Minggu, 29 Oktober 2017 | 15:53 WIB
Andrea Dovizioso (kiri) dan Marc Marquez (kanan) saling berjabat tangan usai balapan MotoGP seri Malaysia yang digelar, Minggu (29/10/2017).
Twitter.com/HRC_MotoGP
Andrea Dovizioso (kiri) dan Marc Marquez (kanan) saling berjabat tangan usai balapan MotoGP seri Malaysia yang digelar, Minggu (29/10/2017).

Andrea Dovizioso berhasil menjadi pemenang balapan MotoGP seri Malaysia yang digelar, Minggu (29/10/2017).

Start dari posisi tiga, Andrea Dovizioso sebenarnya sempat tercecer pada awal lomba yang digelar di Sirkuit Sepang, Malaysia, itu.

Namun secara perlahan, pebalap tim Ducati ini berhasil mengejar para pebalap yang berada di depannya.

(BACA JUGA : Hasil MotoGP Malaysia - Andrea Dovizioso Berhasil Jaga Peluang Juara Dunia)

Andrea Dovizioso pun sempat terlibat pertarungan sengit dengan Marc Marquez saat memperebutkan posisi ketiga.

Setelah berhasil mengatasi perlawanan Marc Marquez, Dovizioso pun mengarahkan targetnya kepada dua pebalap yang berada di depannya, Johann Zarco dan Jorge Lorenzo.

Pada lap ke-8, Andrea Dovizioso pun berhasil mendahului Zarco yang berada di posisi dua.

Dovizioso pun terus melanjutkan aksi gemilangnya dan puncaknya terjadi saat berhasil mendahului Jorge Lorenzo pada saat balapan menyisakan 5 lap.

Sebagai informasi, perdebatan tentang kejadian di atas berkembang setelah GP Malaysia usai digelar.

Sebagian orang menganggap Lorenzo sengaja memberikan jalan kepada Dovizioso, tapi ada juga yang menganggap Lorenzo murni melakukan kesalahan.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : MotoGP.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Menangi Derbi Skandinavia atas Viktor Axelsen, Antonsen Tantang Jonatan pada Final

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X