Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tanah Kelahiran Menjadi Titik Balik Perjuangan Andrea Dovizioso untuk Menantang Juara Bertahan

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 6 November 2017 | 18:36 WIB
Duel antara Marc Marquez dan Andrea Dovizioso di tikungan terakhir Sirkuit Red Bull Ring, Minggu (13/8/2017).
CRASH.NET
Duel antara Marc Marquez dan Andrea Dovizioso di tikungan terakhir Sirkuit Red Bull Ring, Minggu (13/8/2017).

Penampilan Andrea Dovizioso pada kejuaraan MotoGP musim ini tentu mengejutkan banyak penikmat balapan motor terpopuler di dunia tersebut.

Meski berstatus sebagai salah satu pebalap top, orang-orang lebih melihat sosok Valentino Rossi, Jorge Lorenzo, dan Maverick Vinales sebagai penantang sang juara bertahan, Marc Marquez.

Membuka penampilannya dengan menjadi runner-up, Dovizioso gagal meraih hasil satu pun posisi podium di empat seri berikutnya.

Ia pun hanya menduduki peringkat kelima klasemen sebelum balapan GP Italia yang diyakininya sebagai titik balik pencapaiannya di MotoGP musim ini.

"Kemenangan (di GP Italia) itu membuka pintu bagi kami untuk bergerak maju dengan sangat kuat," ujar Andrea Dovizioso seperti dilansir BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.

(Baca Juga: Motivasi Ini Buat Jorge Lorenzo Bertahan setelah Alami Masa Sulit Bersama Ducati)

Sejak memenangi GP Italia, penampilan Dovizioso terus menanjak hingga akhirnya berhasil memuncaki klasemen pebalap dua seri setelahnya.

Akan tetapi tidak hanya Dovizioso yang berhasil bangkit, sang juara bertahan pun juga membukukan rentetan hasil positif hingga akhirnya kedua pebalap meraih poin yang sama pasca balapan GP Inggris.


Pebalap Ducati asal Italia, Andrea Dovizioso (kanan, #04), melakukan selebrasi bersama pebalap Movistar Yamaha, Maverick Vinales (kiri, #25), dan pebalap Octo Pramac Racing, Danilo Petrucci (tengah), seusai balapan GP Italia di Sirkuit Mugello, Minggu (4/6/2017). Dovizoso tampil sebagai juara GP Italia disusul Vinales dan Petrucci di urutan kedua dan ketiga.(TIZIANA FABI/AFP PHOTO)

Sayang di saat Marquez kembali tampil kuat, Dovi justru tampil inkonsisten yang membuatnya tertinggal 33 poin sebelum kemenangan di GP Malaysia.


Editor : Ignatius Wijayatmo
Sumber : tuttomotoriweb.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X