Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi Buka Suara Perihal Kemungkinan Timnya Ikut Serta di Kelas MotoGP

By Samsul Ngarifin - Sabtu, 18 November 2017 | 21:23 WIB
Valentino Rossi bersama dengan para muridnya di VR46 Academy, termasuk Franco Morbidelli.
GPONE.COM
Valentino Rossi bersama dengan para muridnya di VR46 Academy, termasuk Franco Morbidelli.

Pebalap tim Movistar Yamaha,Valentino Rossi, memberikan komentar terkait peluang Sky Racing Team VR46 ikut serta dalam kelas MotoGP.

Saat ini tim milik Valentino Rossi itu tercatat menjadi tim peserta pada kelas Moto2 dan Moto3.

Pembentukan tim tersebut menjadi ajang bagi para pebalap VR46 Academy unjuk kebolehan.

Namun sepertinya Valentino Rossi berpendapat Sky Racing Team VR46 baru bisa turun di kelas MotoGP masih akan terjadi dalam waktu yang lama.

(Baca juga: Jorge Lorenzo Bandingkan Motor Ducati dengan Yamaha)

Hal ini lantaran slot untuk tim satelit sudah penuh dan baru akan ada peluang pada tahun 2021.

Saat ini ada lima tim yang memiliki kontrak sampai tahun 2021, yakni Yamaha Tech3, LCR Honda, Aspar Ducati, OCTO Pramac, dan Avintia Racing.

"Menjadi hal yang menarik jika memiliki tim di kelas MotoGP. Tapi itu ada di level yang sangat berbeda," kata Valentino Rossi seperti dikutip Bolasportcom dari Speedweek, Sabtu (18/11/2017).

"Anda juga butuh tim produsen untuk mewujudkan hal tersebut. Sekarang kami sedang mengerjakan kelas Moto2 dan Moto3 untuk membantu pebalap muda kami," ujar Rossi.

Sebelumnya bos Dorna, Carmelo Ezpeleta, sempat mengatakan jika dia memberikan jaminan kepada Valentino Rossi jika ingin memiliki tim di kelas MotoGP.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

2 Klub Liga Top Eropa Incar Kevin Diks, Salah Satunya Tim Milik Orang Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136