Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manajer Bantah Isu Marc Marquez Ingin Hengkang dari Honda

By Samsul Ngarifin - Kamis, 23 November 2017 | 16:35 WIB
Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, melakukan selebrasi setelah memastikan diri menjadi juara dunia MotoGP 2017 pada GP Valencia yang berlangsung di Sirkuit Ricardo Tormo, Cheste, Valencia, Spanyol, Minggu (12/11/2017).
JOSE JORDAN/AFP PHOTO
Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, melakukan selebrasi setelah memastikan diri menjadi juara dunia MotoGP 2017 pada GP Valencia yang berlangsung di Sirkuit Ricardo Tormo, Cheste, Valencia, Spanyol, Minggu (12/11/2017).

Beberapa hari terakhir muncul rumor mengenai pebalap tim Repsol Honda, Marc Marquez, yang membuka peluang bergabung dengan tim lain.

Isu berembus setelah komentar dari kepala kru Marc Marquez, Santi Hernandez, yang menyebut jik Marquez juga ingin merasakan gelar juara dengan pabrikan lain.

Tim Yamaha dan KTM disebut sebagai tim yang menaruh minat untuk menikmati jasa pebalap kelahiran Cervera, Spanyol itu.

Kontrak Marc Marquez di tim Repsol Honda akan habis pada akhir 2018.

Honda Racing Corporation juga belum melakukan pembicaraan dengan Marc Marquez perihal masa depannya.

(Baca juga: Juara Dunia Moto3 Ini Menyimpan Ambisi Berduel dengan Marc Marquez)

Namun, Manajer Marc Marquez, Emilio Alzamora, mendinginkan rumor tersebut. Dia mengatakan bahwa Honda adalah prioritas Marc Marquez.

"Marc Marquez tidak pernah lupa bahwa Honda adalah pabrikan yang memberikan kesempatan untuk melakukan debut, memenangi balapan, dan titel juara dunia MotoGP," kata Emilio Alzamora seperti dikutip Bolasportcom dari Motorsport, Kamis (23/11/2017).

"Honda akan selalu menjadi pilihan pertama Marc Marquez," ujar Alzamora lagi.

Honda memang memiliki jasa besar bagi Marc Marquez karena menjadi pabrikan yang mengorbitkannya ke kelas MotoGP pada 2013.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motorsport.com
REKOMENDASI HARI INI

Marc Marquez dan Francesco Bagnaia Jadi Perjudian Rekan Lama Valentino Rossi, MotoGP 2025 Cuma Soal 2 Orang?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X