Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lindswell Kwok Unggah Foto Ini usai Menang di Kejuaraan Dunia Wushu 2017

By Any Hidayati - Selasa, 3 Oktober 2017 | 09:41 WIB
Pewushu putri Indonesia, Lindswell Kwok, sedang memainkan jurus pada nomor Taijiian SEA Games 2017 di KLCC Hall 6, Senin (21/8/2017).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM
Pewushu putri Indonesia, Lindswell Kwok, sedang memainkan jurus pada nomor Taijiian SEA Games 2017 di KLCC Hall 6, Senin (21/8/2017).

Lindwell Kwok kembali torehkan prestasi manis untuk Indonesia di ajang wushu internasional.

Berlaga di Kejuaraan Dunia Wushu 2017 di Kazan, Rusia, Lindswell Kwok menjadi atlet putri satu-satunya yang mempersembahkan medali emas untuk Indonesia.

Atlet cantik asal Sumatera Utara tersebut mendapat poin tertinggi pada nomor Tai Ji Quan.

Lindswell mendapat 9.67 poin dan unggul dari 16 atlet wushu putri lainnya.

(Baca juga: Atlet Wushu Cantik, Lindswell Kwok Harumkan Nama Indonesia di Rusia)

Pada Senin (2/10/2017), Lindswell Kwok mengunggah foto medali emas yang ia peroleh di Kejuaraan Dunia Wushu 2017 melalui akun Instagram pribadinya.

"14th World Wushu Championship," tulis Lindswell melalui akun @lindswell_k.

Selain foto medali, atlet berusia 26 tahun tersebut juga mengunggah buket bunga yang Ia terima di podium.

 

14th World Wushu Championship #14thwwc #kazan #russia #tatarstan_kazan #indonesiateam

A post shared by ••L I N D S W E L L•• (@lindswell_k) on

Kejuaraan Dunia Wushu 2017 di Kazan, Rusia, bergulir pada 28 September hingga 3 Oktober 2017.

Indonesia berada di urutan 4 perolehan medali dengan raihan 1 medali emas, 4 perak, dan 1 perunggu.

China untuk sementara berada di peringkat teratas dengan raihan 6 emas.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : instagram.com/lindswell_k
REKOMENDASI HARI INI

Rekap Hasil Korea Masters 2024 - 2 Ganda Putra Indonesia Lewati Laga Sulit, Kans Juara Terbuka karena Gugurnya Unggulan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X