Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hampir Pasti Bertemu Wakil Israel, Atlet Gulat Iran Dipaksa Mengalah oleh Sang Pelatih

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Rabu, 29 November 2017 | 21:07 WIB
Ilustrasi pertandingan gulat.
TRIBUNNEWS
Ilustrasi pertandingan gulat.

Perilaku yang dianggap tidak sportif terjadi saat salah seorang atlet gulat asal Iran berpura-pura kalah dari lawannya pada Kejuaraan Gulat Dunia Senior U-23 yang berlangsung di Polandia, Sabtu (25/11/2017).

Pegulat bernama Alireza Karimi-Machiani tersebut terlihat membiarkan lawannya menang meskipun sebenarnya dalam posisi unggul atas Alikhan Zhabrailov (Rusia).

Karimi-Marchiani memimpin dengan skor 3-2 namun keadaan berubah setelah sang pelatih berteriak kepadanya untuk mengalah.

Alasan dibalik tindakan tersebut adalah jika Alireza Karimi-Marchiani menang, dia akan menghadapi atlet Israel, Uri Kalashnikov, pada putaran selanjutnya.

Hal ini dikarenakan pandangan politik Iran yang tidak mengakui Israel dan melarang atlet-atletnya bertanding melawan wakil dari negara yang beribukota di Yerusalem tersebut.

Karimi-Machiani sendiri sudah menunjukkan keengganannya untuk mengalah akan tetapi sang pelatih memaksa dengan melempar handuk ke dalam lapangan.

(Baca Juga: Tragis! Atlet Judo Ini Juara, tetapi Lagu Kebangsaan dan Benderanya Tak Dimunculkan)

Setelah kekalahan tersebut, Karimi-Machiani mengunggah video di akun instagram yang menunjukkan kekesalannya dengan tindakan pelatihnya itu.

"Diam adalah kekuatan terakhir. Anda tidak bisa mengambil hak kami," tulis Karimi-Machiani dalam unggahannya tersebut.

 

آخرين سنگر سكوته حق ما هم هيچ وقت گرفتني نيست. @deghbali

A post shared by @alirezakarimi_94 on

Akun instagramnya langsung dibanjiri komentar dari orang-orang yang bersimpati kepadanya.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : bbc.com
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136