Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tekad Sevilla Bawa Lionel Messi Kembali ke Bumi

By Lariza Oky Adisty - Sabtu, 21 April 2018 | 14:40 WIB
Megabintang FC Barcelona, Lionel Messi (kanan), berduel dengan bek Celta Vigo, Facundo Roncaglia, dalam laga Liga Spanyol di Stadion Balaidos, Vigo pada 17 April 2018.
MIGUEL RIOPA/AFP
Megabintang FC Barcelona, Lionel Messi (kanan), berduel dengan bek Celta Vigo, Facundo Roncaglia, dalam laga Liga Spanyol di Stadion Balaidos, Vigo pada 17 April 2018.

Pelatih Sevilla, Vincenzo Montella, menyebut Lionel Messi layak disebut alien atau makhluk dari planet lain. Dia pun bertekad membawa pemain asal Argentina itu kembali menjejak bumi pada pertandingan final Copa Del Rey, Sabtu (21/4/2018) di Stadion Wanda Metropolitano, Madrid, Spanyol.

Dikutip BolaSport.com dari Four Four Two, Vincenzo Montella tahu bahwa Barcelona lebih difavoritkan.

"Seperti yang terlihat di Liga Spanyol, Barcelona sangat hebat. Jelas mereka tim favorit, tetapi Sevilla harus memikirkan diri sendiri dan kualitas yang kami punya," kata Montella.

(Baca Juga: Lukaku Ungkap Pesan Mourinho untuk Pogba pada Babak Pertama)

Dia pun tidak menampik bahwa Barcelona diuntungkan dengan kehadiran sosok Lionel Messi.

"Lionel Messi adalah alien. Semoga dia juga sedang mengawang-awang di langit dan bukan ada di Bumi saat hari pertandingan. Sevilla perlu mencegahnya mendapat bola," ujarnya melanjutkan.

Pelatih asal Italia itu juga mengingatkan bahwa klubnya pernah menahan seri Barcelona 2-2 pada pertandingan Liga Spanyol.

Sevilla bahkan nyaris menang kalau saja Barcelona tidak mencetak gol pada babak kedua pada pertandingan tersebut.

(Baca Juga: Lawan Madrid Bikin 9 Penyelamatan, Kiper Muda Ini Dipuji Zidane)

"Kita sudah melihat bahwa menang melawan Barcelona adalah hal yang mungkin terjadi. Kami hanya harus fokus dan tidak hilang konsentrasi. Semoga laga berjalan seimbang dan ditentukan oleh detail kecil," tutur Montella.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : FourFourTwo.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165

TERPOPULER

Close Ads X