Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lionel Messi Ingin Punya Trio Maut Lagi

By Ade Jayadireja - Selasa, 1 Mei 2018 | 14:00 WIB
Megabintang FC Barcelona, Lionel Messi (tengah), merayakan keberhasilan timnya menjuarai Liga Spanyol seusai mengalahkan Deportivo La Coruna di Stadion Riazor, Coruna pada 29 April 2018.
MIGUEL RIOPA/AFP
Megabintang FC Barcelona, Lionel Messi (tengah), merayakan keberhasilan timnya menjuarai Liga Spanyol seusai mengalahkan Deportivo La Coruna di Stadion Riazor, Coruna pada 29 April 2018.

Lionel Messi dikabarkan meminta kepada FC Barcelona untuk memboyong penyerang anyar.

Blaugrana kehilangan sosok juru gedor andal dalam diri Neymar menjelang musim 2017-2018.

Bolongnya satu slot di lini depan lantas bikin Lionel Messi gundah.

(Baca juga: 5 Hal yang Terjadi Kalau Andres Iniesta Main di Indonesia)

Menurut laporan Diario Gol yang dikutip BolaSport.com, sang superstar meminta pihak klub mendatangkan penyerang baru untuk menemani dirinya dan Luis Suarez.

Messi ingin kembali membentuk trisula maut di Eropa seperti ketika masih ada Neymar.

Pemain yang belakangan santer dikabarkan mendekat ke Barcelona adalah Antoine Griezmann.

Bahkan tersiar kabar yang menyebut penyerang Atletico Madrid itu sudah mencapai kata kesepakatan dengan raksasa Catalunya.

Dengan bertumpu pada duet Messi-Suarez, Barcelona menghasilkan 87 gol dari 34 pertandingan Liga Spanyol musim ini.

(Baca juga: Pemain Real Madrid Sepakat Tak Mau Tendang Si Tukang Blunder)


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : diariogol.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165

TERPOPULER

Close Ads X