Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cetak Gol di Liga Champions, Penyerang Real Madrid Berharap Bermain untuk Timnas Spanyol

By Eko Isdiyanto - Jumat, 21 September 2018 | 16:35 WIB
Penyerang Real Madrid, Mariano Diaz, melakukan selebrasi setelah menjebol gawang AS Roma dalam partai Liga Champions di Santiago Bernabeu, Rabu (19/9/2018)
GABRIEL BOUYS / AFP
Penyerang Real Madrid, Mariano Diaz, melakukan selebrasi setelah menjebol gawang AS Roma dalam partai Liga Champions di Santiago Bernabeu, Rabu (19/9/2018)

Penyerang Real Madrid, Mariano Diaz berharap dipanggil oleh Luis Enrique membela timnas Spanyol.

Keinginan untuk membela timnas Matador diungkapkan oleh Mariano Diaz setelah sukses mencetak gol dalam debutnya di Liga Champions bersama Real Madrid.

Penyerang yang sempat dipinjamkan ke Olympique Lyon itu sukses membawa Real Madrid meraih kemenangan pada laga perdana babak penyisihan grup G Liga Champions melawan AS Roma.

(Baca juga: Setelah Wonderkid Belanda, Barcelona Kembali Incar Talenta Berbakat asal Prancis)

Berlaga di Stadion Santiago Bernabeu, Mariano Diaz masuk dari bangku cadangan menggantikan Gareth Bale pada menit ke-73.

Membutuhkan waktu setidaknya hampir 20 menit, pesepak bola berkebangsaan Spanyol cetak gol ketiga Real Madrid pada tambahan waktu babak kedua.

(Baca juga: Rio Ferdinand Tanggapi Reaksi Membanting Botol Mohamed Salah)

Dilansir BolaSport.com dari Marca, selepas laga tersebut Mariano ungkapkan keinginannya untuk dapat membela timnas Spanyol.

Dia berharap Luis Enrique dapat memanggilnya dan menjadi bagian dari tim nasional.


Mariano Diaz saat merayakan golnya untuk Real Madrid ke gawang Deportivo La Coruna pada laga Liga Spanyol di Santiago Bernabeu, Madrid, 10 Desember 2016.(PIERRE-PHILIPPE MARCOU / AFP)

"Saya sangat senang dengan gol itu dan saya ingin berterima kasih kepada rekan tim saya," ucap Mariano Diaz.

"Tujian pribadi saya adalah membantu tim, memenangkan Liga Champions akan sangat bagus," ucap dia lagi.

(Baca jug: Pelatih PSG Frustrasi, Sebut Kekalahan Timnya Tidak Masuk Akal)

"Saya ingin dipanggol oleh Luis Enrique, saya harap saya bisa menjadi bagian dari tim nasional," imbuhnya.

Meskipun negara asal Mariano Diaz adalah Kepulauan Karibia, pesepak bola berusia 25 tahun lahir di Premia de Mar, Spanyol.

Sang pemain pun juga mengawali karier sepak bolanya bersama Badalona, Real Madrid Junior.

(Baca juga: Mantan Pemain Arsenal Akui Manchester City Bakal Juara Liga Champions Musim Ini)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : marca.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X