Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Freddy Muli Mundur dari Persis Solo, Ini Tanggapan Salah Satu Petinggi Pasoepati

By Christina Kasih Nugrahaeni - Sabtu, 24 Februari 2018 | 16:46 WIB
Pelatih Persis Solo, Freddy Muli (tengah) dan pemain Bayu Andra Cahyadi (kiri) memberikan keterangan pers usai takluk dari Martapura FC, Kamis (9/11/2017).
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Pelatih Persis Solo, Freddy Muli (tengah) dan pemain Bayu Andra Cahyadi (kiri) memberikan keterangan pers usai takluk dari Martapura FC, Kamis (9/11/2017).

Wakil Presiden (Wapres) kelompok fan Persis Solo, Pasoepati, Ginda Ferrachtriawan memberikan tanggapan soal keputusan Freddy Muli mundur dari kursi kepelatihan.

Secara mengejutkan, Freddy Muli mundur dari kursi panas pelatih Persis Solo.

Padahal dalam waktu dekat ini, Persis bakal menghadapi laga uji coba melawan juara Liga 1 musim 2017, Bhayangkara FC di Stadion Manahan, Solo, Minggu (25/2/2018) sore.

Mundurnya Freddy Muli mendapatkan beragam tanggapan dari suporter Persis.

Wapres Pasoepati, Ginda Ferrachtriawan juga memberikan tanggapan terkait keputusan tersebut.

Ginda menyayangkan mundurnya Freddy Muli saat Persis akan menghadapi laga uji coba berbobot ini.

(Baca Juga: Bobotoh Meminta Sesuatu dari Persib Bandung atas Dukungan Positif yang Mereka Berikan)

"Saya menyayangkan, kok mundur. Tetapi mumpung masih sebatas uji coba, diharapkan segera dicari solusinya," kata Ginda kepada BolaSport.com, Sabtu (24/2/2018).

Ginda juga menuturkan, jika ada pelatih baru yang direkrut, pengganti Freddy Muli tersebut, harus bisa membawa Persis promosi ke Liga 1.

"Jika ada pelatih baru, saya harap beliau bisa memenuhi target dan harapan untuk membawa Persis ke Liga 1."


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Mental Petarung Pau Cubarsi, Pengin Tetap Main Usai Terima 10 Jahitan di Wajah dan Minta Barcelona Sediakan Topeng

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X