Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSS Promosi ke Liga 1, Seto Apresiasi Dukungan Luar Biasa dari Fan

By Bayu Chandra - Kamis, 29 November 2018 | 10:27 WIB
Pelatih PSS Sleman, Seto Nurdiantoro (kanan) ditemani pemainnya, Bagus Nirwanto, pada sesi jumpa pers jelang laga kontra Kalteng Putra pada leg kedua babak semifinal Liga 2 2018 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Selasa (27/11/2018).
ADIF SETYOKO/BOLASPORT.COM
Pelatih PSS Sleman, Seto Nurdiantoro (kanan) ditemani pemainnya, Bagus Nirwanto, pada sesi jumpa pers jelang laga kontra Kalteng Putra pada leg kedua babak semifinal Liga 2 2018 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Selasa (27/11/2018).

Seto Nurdiantoro mengapresiasi dukungan luar biasa fans, usai PSS Sleman berhasil melangkah ke final Liga 2 2018 dan memastikan tiket Liga 1 2019 setelah mengalahkan Kalteng Putra 2-0 pada laga semifinal leg kedua di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Rabu (28/11/2018).

Dua gol Cristian Gonzales cukup mengantarkan PSS Sleman memastikan tiket promosi ke Liga 1 musim depan.

Apalagi laga digelar di rumah sendiri, membuat puluan ribu fan PSS baik Brigata Curva Sud dan Slemania tidak henti-hentinya memberikan dukungan.

Mereka terus menerikan yel-yel penyemangat untuk para pemain PSS Sleman untuk memberikan hasil terbaik di semifinal leg kedua Liga 2 2018.

(Baca juga: PSS Sleman Vs Kalteng Putra - Cegah Membludaknya Suporter, Panpel Pasang Layar Lebar untuk Nobar)

Melihat aksi yang ditampilkan oleh suporternya, pelatih PSS, Seto Nurdiantoro pun memberikan apresiasi.

Dikutip BolaSport.com dari laman PSS, Kamis (29/11/2018), Seto mengatakan dukungan pemain ke-12 energi pemain semakin berlipat di lapangan.

Terlebih selama jalanya pertandingan mereka tidak henti-hentinya menerikan dukungan untuk skuat berjuluk Elang Jawa itu.

(Baca juga: PSS Sleman Vs Kalteng Putra - Ada Tuntutan Penting dari Seto Nurdiantoro ke Sleman Fan)

"Di awal saya melihat ada beban pada pemain dengan dukungan puluhan ribu suporter. Setelah 10 menit kick off mereka bermain lebih enjoy," kata Seto.

"Terima kasih kepada suluruh suporter, BCS dan Slemania serta masyarakat Sleman pada umumnya yang menginginkan kami bermain di Liga 1," ujarnya menambahkan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : pss-sleman.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Starting Grid Moto2 Indonesia 2024 - Tantangan Mario Suryo Aji

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottingham Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X