Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Debut TC, Ridho Senang Latihan Bareng Dua Kiper Masa Depan Timnas Indonesia

By Segaf Abdullah - Selasa, 20 Februari 2018 | 06:48 WIB
Kiper Borneo FC, Muhammad Ridho
instagram.com/muhammadridho_djazulie
Kiper Borneo FC, Muhammad Ridho

Penjaga gawang Borneo FC, Muhammad Ridho, mengaku girang dapat berlatih bersama dua pengawal mistar gawang masa depan timnas Indonesia.

Muhammad Ridho menjalani debut dalam TC timnas U-23 Indonesia di Lapangan ABC, kompleks Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, pada Minggu (18/2/2018).

Selain Ridho, tiga kiper lain yang dipanggil yakni, Andritany Ardhiyasa, Satria Tama, dan Kurniawan Kartika Ajie.

(Baca Juga: Terkait Kontroversi Anies Baswedan, Ketua SC Piala Presiden 2018 Minta Maaf)

Andritany berstatus pemain senior. Sementara Tama dan Ajie masuk daftar pemain U-23.


Aksi kiper Borneo FC, Muhammad Ridho, dalam training camp (TC) timnas U-23 Indonesia di Lapangan ABC, Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (18/2/2018).(ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM)

"Ya, ada empat kiper di sini. Senang bisa berlatih bareng Andritany, Tama, dan Ajie," ucap Ridho kepada BolaSport.com

(Baca Juga: Rincian Kerusakan dan Angka Kerugian SUGBK Pasca-Final Piala Presiden 2018)

"Andritany kiper berpengalaman. Sementara Tama dan Ajie adalah kiper masa depan," tutur kiper tersibuk Liga 1 musim 2017 dengan 104 penyelematan itu.

Melakoni TC bersama timnas, Ridho pun berpeluang menjadi salah satu dari tiga pemain senior yang bakal memperkuat timnas U-23 Indonesia pada Asian Games 2018.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih Sendiri Ogah Lihat Permainan Tim, AC Milan Cari Aman tetapi Masih Ngimpi Scudetto

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X