Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

2 Faktor Penyebab Mandulnya Spaso dan Lerby di Timnas U-23 Indonesia

By Andrew Sihombing - Kamis, 3 Mei 2018 | 17:46 WIB
Penyerang timnas U-23 Indonesia, Ilija Spasojevic, bereaksi pada laga PSSI Anniversary Cup 2018 kontra timnas u-23 Korea Utara di Stadion Pakansari, Bogor, pada 30 April 2018.
MUHAMMAD BAGAS/BOLASPORT.COM
Penyerang timnas U-23 Indonesia, Ilija Spasojevic, bereaksi pada laga PSSI Anniversary Cup 2018 kontra timnas u-23 Korea Utara di Stadion Pakansari, Bogor, pada 30 April 2018.

Berdasarkan statistik pada PSSI Anniversary Cup 2018 yang dilansir BolaSport.com dari Labbola, pelatih Luis Milla punya PR memperbaiki suplai bola buat penyerang tengah Timnas U-23 Indonesia.

Lerby Eliandry dan Ilija Spasojevic mendapat sorotan negatif usai dua penampilan Garuda Muda di PSSI Anniversary Cup 2018.

Lerby melempem di laga perdana kontra Timnas U-23 Bahrain, sementara Spasojevic kurang menggigit saat menghadapi Timnas U-23 Korea Utara.

Lerby bahkan tak melepas 1 tembakan pun. Adapun 4 tembakan Spaso melenceng dari sasaran.

(Baca Juga: Zulfiandi dan Pesepak Bola Aceh di Timnas Indonesia - dari Serambi Mekkah untuk Merah Putih)

Publik pun meradang melihat penampilan keduanya. Tuntutan agar Milla mencari penyerang baru untuk Asian Games 2018 menghebat karenanya.

Padahal, kegagalan mencetak gol bukan semata kesalahan Lerby maupun Spaso.

Statistik memperlihatkan betapa kedua pemain ini kurang mendapat suplai matang dari rekan-rekannya.

Lerby misalnya, tercatat menerima total 18 operan saat menghadapi Timnas U-23 Bahrain.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com, Labbola.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X