Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sempat Mengancam Mundur, Kini Beban Malaysia di Asian Games 2018 Kian Berat

By Nungki Nugroho - Rabu, 25 Juli 2018 | 15:29 WIB
Pelatih timnas U-22 Malaysia, Ong Kim Swee (kanan).
ESTU SANTOSO/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-22 Malaysia, Ong Kim Swee (kanan).

Timnas U-23 Malaysia tengah dalam masalah besar dalam keikutsertaannya di ajang Asian Games 2018 di Indonesia mulai 18 Agustus 2018.

Sebelumnya, sempat mencuat kabar penarikan diri timnas U-23 Malaysia dari ajang bergengsi se-Asia ini.

Alasannya sebagaimana dilansir BolaSport.com dari foxsportasia adalah para pemain masih kesulitan untuk dilepas oleh tim mereka masing-masing.

Jadwal Asian Games 2018 memang bertabrakan dengan agenda Piala Malaysia yang juga digelar pada Agustus nanti.

"Namun, mereka tidak boleh disalahkan jika enggan melepas pemain karena Asian Games bukan kejuaraan di bawah kalender FIFA walaupun merupakan ajang terbesar di Asia dan mengumpulkan tim-tim terbaik dari benua ini," ujar Ong Kim Swee, pelatih timnas U-23 Malaysia.

(Baca Juga: Performa 3 Pemain Termahal Hingga Paruh Musim Liga 1, Milik Persib Paling Mentereng)


Sampai saat ini, masih belum ada keputusan akhir mengenai skuat timnas U-23 Malaysia nanti.

Tetapi yang jelas, kini beban tim Harimau Malaya kian berat di Asian Games 2018.

Dengan adanya undian untuk keikutsertaan dua tim tambahan, yaitu Palestina dan Uni Emirate Arab.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Cedera Lagi, Neymar Disarankan Susul Messi dan Suarez ke Inter Miami untuk Selamatkan Karier

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X