Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

AS Roma Pilih Pengganti Ivan Juric, Pelatih Cinderella 2015-2016 Didatangkan untuk Ketiga Kalinya

By Dwi Widijatmiko - Rabu, 13 November 2024 | 08:00 WIB
AS Roma dikabarkan sudah menentukan pilihan untuk pelatih baru pengganti Ivan Juric.
SYLVAIN THOMAS/AFP
AS Roma dikabarkan sudah menentukan pilihan untuk pelatih baru pengganti Ivan Juric.

I Lupi rupanya hanya mencari pelatih yang akan menangani tim sampai akhir musim ini.

Mancini dan Ten Hag jelas tidak cocok untuk profil pelatih dengan kontrak jangka pendek seperti itu.

Seperti dikutip dari Tuttomercatoweb, AS Roma kini sudah sangat dekat mendapatkan Claudio Ranieri.

Pelatih veteran berusia 73 tahun itu bersedia diikat kontrak hanya selama 7 bulan.

Pada musim panas lalu, Ranieri sebetulnya pernah menyatakan bahwa dia sudah selesai dengan kariernya sebagai pelatih klub.

Claudio Ranieri saat menangani Leicester City.
FRANCISCO LEONG/AFP
Claudio Ranieri saat menangani Leicester City.

Cagliari adalah klub terakhir yang ditanganinya pada musim lalu.

Namun, Ranieri disinyalir bersedia kembali ke AS Roma, klub yang sudah pernah ditanganinya dalam 2 periode.

Pelatih sarat pengalaman dengan pernah menangani klub-klub top seperti Atletico Madrid, Chelsea, Juventus, dan Inter Milan ini membesut Roma pada 2009-2011 dan 2019.

Rekornya tidak terlalu jelek dengan meraih 53 kali kemenangan, 20 kali seri, dan 23 kali kalah.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Tuttomercatoweb

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
17
42
2
Chelsea
18
35
3
Nottm Forest
18
34
4
Arsenal
17
33
5
Newcastle
18
29
6
Bournemouth
18
29
7
Man City
18
28
8
Fulham
18
28
9
Aston Villa
18
28
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X