Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kyle Walker Sudah Aman, Hari Ini AC Milan Coba Tawar Striker Pembantai Bayern Muenchen

By Dwi Widijatmiko - Jumat, 24 Januari 2025 | 08:20 WIB
Penyerang Feyenoord Rotterdam, Santiago JImenez, menjadi incaran AC Milan setelah mengamankan perekrutan Kyle Walker.
JOHN THYS/AFP
Penyerang Feyenoord Rotterdam, Santiago JImenez, menjadi incaran AC Milan setelah mengamankan perekrutan Kyle Walker.

BOLASPORT.COM - Setelah mengamankan Kyle Walker, AC Milan bergerak untuk mencoba mendapatkan penyerang baru di sisa waktu bursa transfer Januari.

Walker sudah mendarat di Milan pada Kamis (23/1/2025).

Dia akan segera menjalani tes medis dan kalau semuanya berjalan lancar, bek yang memperkuat Man City sejak 2017 itu bakal diresmikan menjadi pemain Setan Merah.

Pemain yang mengoleksi 93 caps bersama Timnas Inggris itu datang ke Milan dengan status pinjaman.

Milan punya opsi membelinya secara permanen dengan harga 5 juta euro.

Dengan Kyle Walker praktis sudah diamankan, manuver I Rossoneri di bursa transfer musim dingin kali ini belum berhenti.

Seperti diungkapkan oleh Matteo Moretto, jurnalis Relevo, hari ini Milan akan mengajukan tawaran resmi pertama untuk penyerang Feyenoord Rotterdam, Santiago Gimenez.

Namun, angka tawaran Milan harus tinggi karena Feyenoord dipastikan tidak akan sembarangan melepas bintangnya di tengah musim.

Milan sendiri sebetulnya menghadapi kesulitan karena rencana melepas beberapa pemain untuk mendapatkan tambahan dana buat berbelanja tidak menjadi kenyataan.

Noah Okafor gagal melewati tes medis di RB Leipzig.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Tuttomercatoweb.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X