Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Supersub Anyar Manchester United Itu Bernama Anthony Martial

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Senin, 14 Agustus 2017 | 09:51 WIB
Aksi Anthony Martial dalam partai Liga Inggris antara Manchester United lawan West Ham United di Old Trafford, Manchester, 13 Agustus 2017.
OLI SCARFF / AFP
Aksi Anthony Martial dalam partai Liga Inggris antara Manchester United lawan West Ham United di Old Trafford, Manchester, 13 Agustus 2017.

Manchester United mengawali Liga Inggris 2017-2018 dengan hasil memuaskan. Menjamu West Ham United di Old Trafford, Minggu (13/8/2017), skuat asuhan Jose Mourinho menang besar 4-0.

Selain Romelu Lukaku yang medapat sorotan setelah mencetak dua gol, Anthony Martial juga tak lepas dari pujian.

Ia menorehkan satu gol dan satu assist meski datang dari bangku cadangan.

Martial masuk ke lapangan pada menit ke-80 menggantikan Marcus Rashford dan bermain melebar di sisi kiri penyerangan Setan Merah.

Tujuh menit setelah masuk, Martial mencatatkan namanya di papan skor sebelum kemudian memberikan assist bagi gol Paul Pogba di menit terakhir waktu normal pertandingan.

Baca Juga: 5 Pemain Muda Inggris yang Wajib Diperhatikan di Liga Inggris Musim Depan

Martial menjadi pemain pertama Manchester United yang mencetak gol serta assist sebagai pemain pengganti di Liga Inggris sejak Luis Nani melakukannya kala menghadapi Liverpool pada Maret 2008.

Tak pelak catatan ini membuat fan Setan Merah memanggilnya sebagai supersub atau pemain pengganti super.

Martial memang tampaknya kalah bersaing dengan Rashford untuk posisi sayap kiri depan Manchester United.

Namun, sepertinya hal ini tak menghentikan Martial untuk membantu Man United kala dipanggil dari bangku cadangan.


Editor : Beri Bagja
Sumber : twitter.com/Optajoe

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X