Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Hal ini Harus Diperhatikan Liverpool Jika Tak Ingin Dipermalukan Manchester United!

By Pradipta Indra Kumara - Jumat, 13 Oktober 2017 | 23:03 WIB
Reaksi pelatih Liverpool, Juergen Klopp (kanan), yang bersebelahan dengan Jose Mourinho dalam partai Liga Inggris di kandang Manchester United, Old Trafford, 15 Januari 2017. (OLI SCARFF / AFP)

Sebuah ketimpangan tampak jelas di sisi pertahanan.

Liverpool perlu mencari cara untuk merusak pertahanan kokoh Manchester United.

4. Pertahanan Liverpool

Kemasukan 12 gol dalam 7 laga pembuka Liga Inggris tentu bukan kabar baik untuk Liverpool.

Ditambah lagi lini depan Manchester United cukup mengerikan.

MU telah mencetak 21 gol dalam 7 laga awal Liga Inggris.


Ekspresi kiper Liverpool, Simon Mignolet, dalam pertandingan Liga Inggris 2016-2017 menghadapi Middlesbrough di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris, pada 21 Mei 2017.(PAUL ELLIS/AFP)

Hanya kalah 1 gol dari Manchester City (22).

Lini pertahanan Liverpool harus bekerja ekstra jika tidak ingin kembali kebobolan banyak gol.

3. Nemanja Matic