Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Meski menerapkan cara melatih dengan berbeda, namun Mourinho dan Ferguson ide yang sama tentang pondasi utama bagi sebuah klub agar mampu menjadi tim yang baik.
Kesatuan dalam klub pun menjadi sorotan dan fokus utama bagi dua sosok penting Manchester United tersebut.
"Seperti Sir Alex, Jose adalah pelatih yang bagus. Dia punya cara berbeda untuk mengoptimalkan bakat para pemainnya," ucap eks pemain Manchester United, Bryan Robson.
2. Tenar di Kalangan Media dan Fan
Jose Mourinho won’t be following in Sir Alex Ferguson’s footsteps. pic.twitter.com/yYRLTYUz6x
— B/R Football (@brfootball) October 15, 2017
Baik Mourinho maupun Ferguson sangat menyedot perhatian media dan penggemar.
Bahkan Mourinho disebut-sebut sebagai pelatih Manchester United pertama setelah Ferguson, yang berhasil memenangi hati media dan fan Setan Merah.
Namun menurut Robson, penggambaran Mourinho di media agak berbeda.
"Jose tidak terlalu ingin banyak berkomentar karena ia berhasil melaju dengan baik bersama para pemain Manchester United," ujarnya.
3. Tak Membiarkan Anfield Tenang
Leaving it here for now.
Sir Alex Ferguson = 38
Jose Mourinho = 335 to go. #GGMU #MUFC pic.twitter.com/4922xOzV1L
— Riza Ghazali (@reza_srd12) September 30, 2017
Mourinho dan Ferguson sama-sama gemar memberikan tekanan untuk Liverpool.