Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Saat pertama kali datang ke Dortmund pada musim 2010-2011, Lewandowski sekadar mampu mencetak delapan gol dari 33 penampilan.
(Baca Juga: Mencengangkan! Pemilik Everton Incar Pelatih Terbaik Dunia 2016!)
Lalu, pada musim 2013-2014, Lewandowski berhasil menjadi top scorer Bundesliga dengan 20 gol.
Robert Lewandowski vs Real Madrid
— Victor Moses (@MosesSpeed) July 23, 2017
Robert Lewandowski scores 4 goals vs Real Madrid this sends Dortmund through to the Champions League Final pic.twitter.com/JhUyT6VTx6
Keberadaan Goetze dan Lewandowski memuluskan jalan Klopp membawa Dortmund menjuarai Liga Jerman dua kali beruntun pada 2011 dan 2012.