Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inilah 5 Pemain U-23 Terbaik di Liga Inggris, Nomor 1 Calon Striker Masa Depan!

By Pradipta Indra Kumara - Senin, 13 November 2017 | 08:41 WIB
Winger Manchester City, Leroy Sane, mencetak gol ke gawang Burnley dalam laga Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, pada 21 Oktober 2017. (OLI SCARFF/AFP)

kiper berusia 23 tahun itu telah tampil dalam 18 pertandingan di semua kompetisi.

Meski performa Everton jeblok, penampilan Pickford mendapatkan ganjaran debut untuk timnas Inggris.

4. Harry Winks

Pada musim 2016-2017 Harry Winks mendapatkan peran sebagai gelandang tengah di Tottenham Hotspur.

Namun, cedera membuat Harry Winks hanya tampil dalam 21 laga di musim itu.


Gelandang Tottenham Hotspur, Harry Winks, berduel dengan kapten Liverpool FC, Jordan Henderson (kanan), dalam laga Liga Inggris di Stadion Wembley, London, pada 22 Oktober 2017.(GLYN KIRK/AFP)

Di musim ini Harry Winks telah tampil dalam 12 laga di semua kompetisi.

Pemain berusia 21 tahun ini dinilai memiliki akurasi umpan dan pergerakan yang bagus.

3. Joe Gomez

Joe Gomez didatangkan Liverpool dari Charlton Athletic pada tahun 2015.