Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Keputusan Sterling menunda perpanjangan kontrak bersama Manchester City membuka peluang bagi Real Madrid.
Dikutip BolaSport.com dari Mirror, ketertarikan El Real kepada Sterling sudah dimulai 2 tahun lalu.
Manchester City belum membuka kontak dengan klub mana pun.
Menurut data Transfermarkt yang dikutip BolaSport, harga pasar Sterling saat ini adalah 50 juta pounds (910,2 miliar rupiah).
Jika melihat sejarah transfer Real Madrid, harga pasar Sterling sangat bisa dijangkau Real Madrid.
Kontrak penyerang sayap lincah itu akan habis pada 2020 di Man City.
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on