Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kesal dengan Keputusan Wasit, Ander Herrera Bandingkan Liga Spanyol dan Liga Inggris

By Taufan Bara Mukti - Selasa, 12 Desember 2017 | 02:32 WIB
Bek Chelsea, Marcos Alonso (kiri), berebut bola dengan gelandang Manchester United, Ander Herrera, dalam laga lanjutan Liga Inggris 2017-2018 di Stadion at Stamford Bridge, London, pada 5 November 2017. (ADRIAN DENNIS/AFP)

Sebelum bermain di Manchester United, Herrera merumput di Liga Spanyol bersama Athletic Bilbao.

Herrera juga mengakui bahwa kekalahan dari tim rival sekota adalah hal yang sulit untuk diterima.

(Baca Juga: Hari Minggu Tersuram bagi Jose Mourinho dalam 13 Tahun Terakhir)

"Saat Man United kalah dari Man City, Anda akan melihat dan merasakan kekecewaan yang besar," ucapnya lagi.

Karena hasil itu, jarak Manchester City di puncak klasemen dan Manchester United di peringkat kedua menjadi 11 poin.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P