Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Arsenal kini berstatus sebagai juara bertahan yang tersingkir paling dini pada Piala FA.
"Saya memberikan selamat kepada Forest atas performa hebat mereka. Forest layak menang, sesimpel itu," ujar Wenger di London Evening Standard.
(Baca Juga: Fantastis, Ini Total Harga Pasar Tiga Pemain Baru Persib)
Koordinasi lini belakang The Gunners kembali mendapatkan sorotan.
Per Mertesacker cs. "mengizinkan" Forest membuat 12 tembakan dengan sembilan di antaranya mengarah tepat ke sasaran.
"Soal menyerang, trisula ofensif Arsenal lebih bagus dari Manchester City atau setidaknya seimbang. Namun, mereka masih dibuat kecewa oleh apa yang terjadi di lini belakang," ujar eks bek timnas Inggris, Jamie Carragher.
(Baca Juga: Dibekali dengan Teknologi Ini, SUGBK Bakal Mampu Melacak Teroris, Inilah Detektornya!)
Carragher bahkan tega menyebut cara bertahan Arsenal seperti tim yang mentas pada kompetisi amatir.
Setelah selalu berbagi skor seri dalam tiga bentrokan terbaru, kali ini laga akan menjadi milik Chelsea.
PRAKIRAAN FORMASI
CHELSEA (3-5-1-1): 1-Caballero (K); 28-azpilicueta, 27-christensen, 24-cahill (B); 15-moses, 14-bakayoko, 7-kante, 4-fabregas, 3-alonso (G); 10-hazard (GS); 9-morata (P). Cadangan: 13-Courtois, 2-Ruediger, 21-Zappacosta, 6-Drinkwater, 22-Willian, 11-Pedro, 23-Batshuayi. Pelatih: Antonio Conte (Italia)
ARSENAL (4-4-2): 13-ospina (K); 21-chambers, 20-mustafi, 4-mertesacker, 24-bellerin (B); 29-xhaka, 10-wilshere, 30-maitland, niles (G); 11-oezil, 7-alexis (P). Cadangan: 33-Cech, 16-Holding, 6-Koscielny, 34-Coquelin, 35-Elneny, 17-Iwobi, 23-Welbeck. Pelatih: Arsene Wenger (Prancis).
PREDIKSI BOLA 55:45
Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada