Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

4 Hal yang Harus Kalian Tahu dari Pekan Ke-11 Liga Italia, Termasuk Munculnya Sang Dewa!

By Aditya Fahmi Nurwahid - Senin, 30 Oktober 2017 | 05:13 WIB
Gelandang Juventus, Miralem Pjanic, berusaha mempertahankan bola dari pemain AC Milan Hakan Calhanoglu pada laga yang berlangsung Sabtu (28/10/2017) di Stadion San Siro. (MARCO BERTORELLO / AFP)

Namun, musim ini, Sampdoria cukup mencuri perhatian dengan sangat produktif di sepuluh laga awal tim.

(Baca Juga: Hasil Akhir Girona Vs Real Madrid - Simbol Kota Madrid Tumbang di Catalonia)

Kini, Sampdoria berhasil bercokol di posisi enam klasemen sementara dengan raihan 20 poin.

Yang lebih menarik, raihan gol tim ini merupakan terbaik keempat, dibawah tiga klub teratas Liga Italia.

Musim ini, Sampdoria telah berhasil cetak 22 gol di sepuluh pertandingan yang telah dilakoni.

Hasil ini jauh lebih baik dibanding musim 2016-2017 dimana tim hanya bukukan 12 gol dalam jumlah pertandingan yang sama

 

Rainin' goals at the Ferraris

A post shared by Italian Football TV (@iftvofficial) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P