Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kami tidak boleh kehilangan poin dalam situasi seperti ini, terutama kemenangan pada hari ini sangat penting memperlebar jarak dari para pengejar dan menyelesaikan putaran pertama yang luar biasa pada musim ini," tutur Allegri.
(Baca Juga: Hal yang Membuat Pellegrino Senang dengan Kepergian Virgil van Dijk ke Liverpool)
Kemenangan ini membuat Juventus berhasil mengoleksi 47 poin, sekaligus mempertahankan margin ketertinggalan mereka dari Napoli yang hanya berjarak satu poin.
Sementara raihan poin para pesaing lain di bawah Juventus yaitu Inter Milan, AS Roma, dan Lazio di pekan ke-19 harus tersendat akibat hasil imbang yang diraih oleh ketiganya.
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on