Pelatih Inter Milan Sebut Gelandang PSG Sebagai Pastor yang Menyatukan Umat
By
Dwi Widijatmiko - Sabtu, 27 Januari 2018 | 22:21 WIB
Reaksi pelatih Inter Milan, Luciano Spalletti, dalam laga Liga Italia kontra Sassuolo di Stadion Mapei, Sassuolo, pada 23 Desember 2017. (ALBERTO PIZZOLI/AFP)
Luciano Spalletti kemudian melanjutkan jawabannya dengan memelesetkan nama Javier Pastore .
“Pastore adalah orang yang penting. Dia yang menyatukan umat,” katanya sambil tertawa.
Dalam bahasa Italia, “pastore” berarti pastor atau imam dalam Gereja Katolik.
BOLAPEDIA: Cukup banyak pesepak bola Indonesia yang mampu menjuarai liga bersama dua klub berbeda, tapi bagaimana kalau lebih dari dua klub? BOLA menemukan paling tidak ada lima pemain yang pernah merengkuh titel juara liga, entah itu Perserikatan, Galatama, Ligina, atau LSI, bersama tiga klub berbeda. Mereka adalah Mundari Karya, Herry Kiswanto, Bambang Nurdiansyah, Aji Santoso, dan Firman Utina. cc @firmanutina1515 BOLAmania tahu apa saja klub mereka? #BOLAPedia
A post shared by TABLOID BOLA (@tabloid_bola) on Jan 26, 2018 at 3:34am PST