Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Meski tak terlalu punya nama besar, karier Luis Nani sendiri bisa dibilang bergelimang gelar juara.
Selain meraih gelar Piala Eropa 2016 bersama Portugal, Luis Nani juga tercatat empat kali meraih gelar Liga Inggris serta satu kali meraih gelar Liga Champions saat masih berkostum Manchester United.
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on