Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

AC Milan: Satu Ricardo Siap Datang, Ricardo Lain Akan Hengkang

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Selasa, 7 Agustus 2018 | 18:25 WIB
Bek AC Milan, Ricardo Rodriguez (kanan), melakukan selebrasi bersama rekan setimnya, Hakan Calhanoglu (kiri), seusai mencetak gol ke gawang Spal dalam laga lanjutan Liga Italia 2017-2018 di Stadion San Siro, Milan, Italia, pada 20 September 2017. (MARCO BERTORELLO/AFP)

Nilai transfer sebesar 34 juta euro atau sekitar Rp 669 miliar kabarnya menjadi mahar yang harus dibayar Arsenal andai menginginkan Rodriguez.


Bek kiri AC Milan, Ricardo Rodriguez (kanan), berduel dengan gelandang Inter Milan, Antonio Candreva, dalam laga Liga Italia di Stadion San Siro, Milan pada 4 April 2018. ( MIGUEL MEDINA/AFP )

AC Milan ingin menjual Rodriguez demi menyeimbangkan neraca keuangan.

Selain itu, kini AC Milan sudah memiliki Ivan Strinic dan Luca Antonelli untuk mengisi pos bek kiri.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P