Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

VIDEO - Gol Backheel Fabio Quagliarella Bantu Sampdoria Benamkan Napoli

By Pradipta Indra Kumara - Senin, 3 September 2018 | 10:01 WIB
Selebrasi penyerang Sampdoria, Fabio Quagliarella (kanan), seusai mencetak gol ke gawang Napoli pada laga Liga Italia 2018-2019 di Stadio Comunale Luigi Ferraris, Genoa, Italia, pada Minggu (2/9/2018). (MARCO BERTORELLO / AFP)

Fabio Quagliarella pernah membela Napoli pada kurun waktu tahun 2009 - 2011.

Sebanyak 11 gol dan 6 assist disumbangkan Quagliarella untuk Napoli dalam 37 pertandingan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P