Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pakar Ekonomi Italia Buka Suara soal Kabar Hengkangnya Erick Thohir dari Inter Milan

By Bagas Reza Murti - Selasa, 16 Oktober 2018 | 17:13 WIB
Ketua Inasgoc Erick Thohir memegang kaos kampanye Earth Hour 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (15/3/2018). ( NUGYASA LAKSAMANA/BOLASPORT.COM )


Wakil Presiden Inter Milan, Javier Zanetti (kedua dari kanan), dan Director of Global Youth Business Inter Milan, Barbara Biggi (kanan), terkesima melihat gemuruh penggemar I Nerazzurri dalam konferensi pers Inter Academy Indonesia di Fairmont Hotel, Jakarta, Rabu (14/2/2018). ( SEPTIAN TAMBUNAN/BOLASPORT.COM )

Dua nama digadang-gadang akan menggantikan Erick Thohir sebagai presiden klub yaitu Steven Zhang, anak dari pemilik Suning, Jindong Zhang dan juga legenda hidup Inter Milan, Javier Zanetti.

Meski bakal cabut dari Inter, Thohir dikabarkan semakin dekat dengan pembelian klub kasta ketiga asal Inggris, Oxford United.

Oxford saat ini dimiliki oleh pengusaha asal Thailand Sumrith Thanakarnjasuth yang membeli klub pada Februari silam.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P