Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Inter Milan memulai Liga Champions musim dengan cukup mulus.
Raihan kemenangan 2-1 atas Tottenham Hotspur dan PSV Eindhoven menjadi buktinya.
Kini mereka harus berhadapan dengan Barcelona yang juga sama-sama telah meraih dua kemenangan di Liga Champions musim ini.
Sama seperti Inter yang punya masalah cedera, Barcelona juga akan berlaga tanpa megabintang mereka, Lionel Messi, yang mengalami cedera retak tulang pengumpil.