Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Carlo Ancelotti Senang Liga Italia Semakin Kompetitif

By Sri Mulyati - Kamis, 1 November 2018 | 21:07 WIB
Pelatih baru Napoli, Carlo Ancelotti (kiri), berpose bersama pemilik klub, Aurelio De Laurentiis, setelah menyetujui kontrak berdurasi tiga tahun menangani Il Partenopei. (DOK SSCNAPOLI.IT)

"Jika liga semakin kompetitif, kuota juara akan semakin berkurang," kata Ancelotti.

Beban untuk meningkatkan persaingan di Liga Italia juga bukan tugas pemain saja menurut Ancelotti.

Para pelatih juga punya peran penting untuk menganalisis performa tim hingga saat ini.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P