Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Terbaik dalam Laga Real Madrid vs MLS All-Stars Ternyata Baru Berusia 20 Tahun

By Septian Tambunan - Kamis, 3 Agustus 2017 | 17:11 WIB
Striker Real Madrid, Borja Mayoral, bersiap melepaskan tendangan dalam laga pramusim kontra MLS All-Stars di Stadion Soldier Field, Chicago, Amerika Serikat, pada 2 Agustus 2017. (JONATHAN DANIEL/AFP)

Mayoral adalah top scorer Piala Eropa U-19 2015 dengan torehan tiga gol.

Kontribusi dia memuluskan langkah timnas Spanyol untuk keluar sebagai juara.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P