Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
(BACA JUGA: Benar-benar Sial! Sebelum Kalah dari Brighton, Joe Hart Juga Jadi Korban Kejahatan Geng Motor)
Real Madrid juga kalah dari Olympique Lyon di babak 16 besar liga Champions.
Padahal, Real Madrid baru saja mendatangkan Cristiano Ronaldo dan Kaka.
Tak heran, Pellegrini kehilangan posisinya di Real Madrid.
Namun, capaian Real Madrid tidak terlalu buruk.
Finis di posisi kedua Liga Spanyol, mereka mengumpulkan 96 poin atau cuma terpaut tiga angka dari Barcelona.
4. John Toshack
John Toshack ditunjuk Real Madrid sebagai pelatih pada musim 1989-1990.
Dia dinilai mampu menghadirkan permainan menyerang bersama Real Madrid.
Toshack memenangi Liga Spanyol dengan rekor 107 gol dalam semusim.