Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

7 Rekor yang Menunggu untuk Dipecahkan Lionel Messi

By Taufan Bara Mukti - Selasa, 7 November 2017 | 20:09 WIB
Penyerang FC Barcelona, Lionel Messi, merayakan gol ke gawang Athletic Bilbao pada laga final Copa del Rey 2015 di Camp Nou, Barcelona, 30 Mei 2015. (JOSEP LAGO/AFP)

Pada posisi kedua, Alfredo Di Stefano, Jose Maria Zarraga dan Paolo Maldini (5) berbagi posisi.

Sedangkan Messi dan Ronaldo, plus Iniesta dan Pique berada di belakang (4).

(Baca Juga: Benarkah Alvaro Morata dan Danilo adalah Blunder Transfer Real Madrid Musim Ini?)

4. Pemain dengan trofi kompetisi Eropa paling banyak

Dani Alves, Paolo Maldini, dan Arie Haan menjadi yang teratas (9).

Dua trofi lagi, Messi akan menyamai capaian para pemain tersebut (7).

Messi telah meraih 4 Liga Champions dan 3 Piala Super Eropa.

5. Pencetak gol terbanyak di satu klub


Lionel Messi (kiri) merayakan gol bersama Ivan Rakitic dan Andres Iniesta dalam duel Barcelona kontra Las Palmas di Stadion Camp Nou, Barcelona, 1 Oktober 2017.(JOSE JORDAN / AFP)

Messi melakoni partai ke-600 dengan koleksi 523 gol.