Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cristiano Ronaldo Tak Takut pada PSG

By Putra Rusdi Kurniawan - Jumat, 17 November 2017 | 11:41 WIB
Reaksi megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, dalam laga Liga Spanyol kontra Las Palmas di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 5 November 2017. (GABRIEL BOUYS/AFP)

Pertama, mereka terancam lolos sebagai peringkat kedua grup karena kalah bersaing dengan Tottenham Hotspur di Liga Chamions.

Lalu yang kedua di Liga Spanyol, Los Blancos juga tampil tak meyakinkan dengan berada pada peringkat tiga. 

Real Madrid tertinggal delapan angka dari FC Barcelona di puncak klasemen.

Cristiano Ronaldo performanya berbeda 180 derajat antara Liga Champions dan Liga Spanyol.

Di Liga Champions, pemain asal Portugal ini tampil garang dan mampu menjadi pencetak gol terbanyak sementara dengan enam gol.

Sementara itu, penampilannya pada Liga Spanyol, mantan pemain Manchester United ini hanya mampu mencetak satu gol.

 

Coba tebak, siapakah dia? . #LigaSpanyol #LigaItalia #UCL #ChampionsLeague #Olimpiade #Afrika

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P