Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bek Barcelona Bangga dengan Sebutan Pemain Serapuh Kaca

By Sri Mulyati - Minggu, 31 Desember 2017 | 18:45 WIB
Bek FC Barcelona, Thomas Vermaelen (kanan), berduel dengan gelandang Valencia, Carlos Soler, dalam laga Liga Spanyol di Stadion Mestalla, Valencia, pada 26 November 2017. (JOSE JORDAN/AFP)

(Baca Juga: Pep Guardiola Sebut Pemain Cadangan Manchester City Punya Andil Besar bagi Kesuksesan Tim)

Kesempatan yang membanggakan tentu penampilan 90 menit Vermaelen dalam laga el clasico pada 23 Desember 2017.

Vermaelen mampu membantu Barcelona meredam gempuran serangan musuh terberat mereka, Real Madrid.

Ia membantu Barcelona meraih rekor clean-sheet dan kemenangan 3-0 dalam laga tersebut.

 

[GESER KE KIRI] Barcelona berhasil menang telak atas Real Madrid di laga El Clasico jilid pertama Liga Spanyol musim 2017-2018 pada Sabtu (23/12/2017). Tiga gol Barcelona tak mampu dibalas oleh Real Madrid di hadapan publik Santiago Bernabeu. Ketiga gol Barcelona dicetak pada momen produktif tim, babak kedua, melalui Luis Suarez (menit ke-54), Lionel Messi (64'-pen), dan Aleix Vidal (90+3'). Tak hanya itu, catatan mentereng juga ditorehkan Lionel Messi meski hanya cetak satu gol dan satu assist. Messi berhasil pecahkan lima rekor sekaligus dalam pertandingan yang membuat Barcelona makin kokoh di puncak klasemen Liga Spanyol. Bagaimana menurut kalian? #messi #leo #leomessi #lionelmessi #barcelona #fcbarcelona #blaugrana #elbarca #elclasico #laliga #spanyol

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P