Nama Luis Suarez Makin Mengkilap dalam Catatan Sejarah Barcelona
By
Kautsar Restu Yuda - Selasa, 27 Februari 2018 | 01:09 WIB
Striker FC Barcelona, Luis Suarez, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Celta Vigo dalam laga leg kedua babak 16 besar Copa del Rey di Stadion Camp Nou, Barcelona, pada 11 Januari 2018. (LLUIS GENE/AFP)
Lionel Messi sendiri masih memuncaki daftar tersebut dengan total 39 hat-trick.
- Leonel Messi (2003-sekarang) - 39 hat-trick
- Paulino Alcántara (1912-1916) - 22
- Hans Gamper (1899-1903) - 17
- Josep Samitier (1919-1933); Laszlo Kubala (1950-1962) - 16
- César Rodríguez (1938-1939, 1940, 1943-1955) - 15
- Luis Suárez (2014-sekarang); Mariano Martin (1939-1948) - 11
- Evaristo Macedo (1957-1962); Angel Arocha (1926-1933) - 10
Kini koleksi gol pemain berusia 31 tahun itu mencapai 23 gol dari 36 partai di musim ini.