Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cristiano Ronaldo Tak Perlu Susah-susah Merebut Bola dari Lawan, 3 Pemain Ini Rela Melakukannya

By Bagas Reza Murti - Senin, 23 April 2018 | 12:30 WIB
Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, merayakan golnya ke gawang Atletico Madrid dalam laga Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid pada 8 April 2018. (GABRIEL BOUYS/AFP)

Zidane juga diketahui memiliki program kebugaran untuk meningkatkan kekuatan tubuh Ronaldo.

Hal ini menjadi alasan Ronaldo sering diistirahatkan di beberapa pertandingan liga.

Cristiano menjalani program kardio dengan latihan menggunakan treadmill yang berjalan dengan kecepatan 12-14 km/jam.

Latihan ini yang dipercaya menjadi kunci Ronaldo memiliki kemampuan penyembuhan lebih cepat daripada pemain lain.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P