Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

3 Masalah Genting yang Mengancam Real Madrid Usai Kepergian Zinedine Zidane

By Nina Andrianti Loasana - Jumat, 1 Juni 2018 | 11:26 WIB
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane (kanan), melakukan selebrasi bersama Cristiano Ronaldo seusai timnya mengalahkan Liverpool FC dalam laga final Liga Champions di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina pada 26 Mei 2018. ( FRANCK FIFE/AFP )

Menemukan pelatih yang sesuai dengan keinginan Real Madrid dan Florentino Perez dipastikan tidak akan mudah.

Pasalnya, dalam 2,5 tahun kepelatihannya, Zidane mempersembahkan semblian trofi untuk Real Madrid.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

Kesembilan piala tersebut adalah tiga trofi Liga Champions, dua Piala Dunia Klub, dua Piala Super Eropa, serta masing-masing sekali juara Liga Spanyol dan Piala Super Spanyol.

Raihan ini hanya kalah dari sosok Miguel Munoz, pelatih legendaris Real Madrid era 1960-1974, yang kumpulkan 14 trofi selama melatih.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P