Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Real Madrid Vs Atletico, 5 Fakta Menarik tentang Piala Super Eropa

By Beri Bagja - Rabu, 15 Agustus 2018 | 08:24 WIB
Para pemain dan staf Real Madrid berpose dengan trofi Piala Super Eropa 2017 setelah menaklukkan Manchester United di Philip Arena II, Skopje, 8 Agustus 2017. (NIKOLAY DOYCHINOV / AFP)

Dengan kata lain, rasio kesuksesannya hanya sebesar 54,7 persen.

(Baca juga: Keylor Navas Vs Thibaut Courtois, Bukti Sang Senior Lebih Hebat)

Dalam lima edisi terakhir, juara Liga Champions selalu pulang dengan trofi Piala Super Eropa pula.

Berita bagus bagi Atletico Madrid karena mereka menjadi kampiun Liga Europa terakhir yang sukses menang di ajang ini, yakni ketika mengandaskan Chelsea 4-1 pada 2012.

5. Raja Dani Alves dan Paolo Maldini

Dalam hal perolehan gelar individu, Dani Alves dan Paolo Maldini merupakan raja di Piala Super Eropa.

Mereka sama-sama menjuarai pentas ini empat kali.

Dani Alves angkat trofi untuk Sevilla (2006) dan Barcelona (2009, 2011, 2015), sedangkan Maldini meraih semuanya bersama AC Milan (1989, 1990, 1994, dan 2003).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P