Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berkat VAR, Karim Benzema Lewati Rekor Cristiano Ronaldo

By Kautsar Restu Yuda - Minggu, 2 September 2018 | 10:58 WIB
Penyerang Real Madrid, Karim Benzema, merayakan gol yang dicetak ke gawang Bayern Muenchen dalam laga leg kedua semifinal Liga Champions di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, Spanyol pada 1 Mei 2018. ( OSCAR DEL POZO/AFP )

Angka itu menyalip rekor Ronaldo yang mencetak gol ke gawang 32 tim yang berbeda di liga kasta tertinggi Negeri Matador.

Rekor tertinggi masih dipegang oleh Lionel Messi yang merobek jala gawang 36 tim.

(Baca Juga: 5 Tim Paling Beruntung pada Undian Liga Champions 2018-2019)

Pada posisi kedua ditempati striker Athletic Bilbao, Aritz Aduriz, dan legenda Real Madrid, Raul Gonzalez, yang sama-sama mencetak gol ke 35 klub Liga Spanyol.

Legenda Barcelona, Julio Salinas, menjadi urutan selanjutnya, unggul satu tim dari Benzema.

Benzema sendiri menyamai striker legendaris Real Madrid, Hugo Sanchez, dan eks striker Espanyol, Raul Tamudo.

 

Manajer Manchester United, Jose Mourinho, menyatakan bahwa dirinya adalah pelatih terbaik di dunia dan menggunakan omongan filsuf Jerman sebagai pembelaan. . Setujukah BolaSporter dengan pernyataan Mou? #Josemourinho #manchesterunited

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P