Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ousmane Dembele Absen Saat Barcelona Hadapi Real Betis, Ada Apa?

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Minggu, 11 November 2018 | 19:56 WIB
Ousmane Dembele telah resmi bermain bersama Barcelona dengan nilai transfer 105 Juta Euro atau sekitar Rp. 1,68 triliun. ( INSTAGRAM/OUSMANE_DEMBELE )


Pelatih FC Barcelona, Ernesto Valverde.(www.fcbarcelona.com)

Baca Juga:

Di sisi lain, pemain 21 tahun itu memang dikabarkan memiliki hubungan tak akur dengan Valverde.

Media Spanyol, Mundo Deportivo, memaparkan bahwa mantan pemain Borussia Dortmund tersebut telah mengancam sang pelatih untuk pergi, jika tak mendapatkan menit bermain cukup.

Sementara menurut laporan dari stasiun radio yang berbasis di Catalunya, RAC1, Barcelona siap mendengarkan tawaran klub lain yang meminati Dembele saat bursa transfer Januari 2019 dibuka.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P