Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Olympiakos Vs Barcelona - Imbang Tanpa Gol, La Blaugrana Tuai 3 Kegagalan Sekaligus

By Sri Mulyati - Rabu, 1 November 2017 | 10:06 WIB
Megabintang FC Barcelona, Lionel Messi (kedua dari kanan), beraksi dalam laga Grup D Liga Champions kontra Olympiacos FC di Stadion Georgios Karaiskakis, Piraeus, Yunani, pada 31 Oktober 2017. (ARIS MESSINIS/AFP)

(Baca Juga: Klasemen Sementara Grup D Liga Champions - Barcelona dan Juventus Masih Harus Berjuang untuk Lolos ke Fase Gugur)

Hasil kaca mata ini juga menjadi yang pertama bagi Barcelona di fase grup Liga Champions dalam lima tahun terakhir.

Saat itu, Benfica berhasil memaksa skor berakhir 0-0 pada laga yang digelar di Camp Nou, 16 Desember 2012.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P