Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Zinedine Zidane menjadi pelatih yang paling mendekati torehan Heynckes di Liga Champions dengan rata-rata 2,16 poin per pertandingan yang dirah dari 25 partai.
Sementara Pep Guardiola di urutan ketiga dengan rataan poin 2,08 dari 99 laga, kemudian disusul Diego Simeone dengan rataan poin 1,91 dari 53 laga.
Jose Mourinho melengkapi lima besar pelatih dengan dengan rataan poin tertinggi di Liga Champions dengan rataan 1,9 poin dari 138 pertandingan.
2.25 - Jupp #Heynckes (@FCBayernEN) has the best points per game ratio (2.25) of all current managers in the @ChampionsLeague. Master. @FCBayernUS #FCBPSG pic.twitter.com/L6gLPnjzuU
— OptaFranz (@OptaFranz) December 5, 2017