Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Tiga mantan striker tim nasional Indonesia memberikan prediksinya kepada BolaSport.com.
Kurniawan Dwi Yulianto dan Gendut Doni sama-sama menjagokan Spurs bakal menang tipis, 1-0.
Skor 1-1 menjadi pilihan Indriyanto Nugroho mengingat kekuatan kedua kubu yang dianggap seimbang.
(Baca Juga: Tottenham Hotspur Vs Juventus - Peluang Lolos Hanya 17 Persen, Bianconeri Harus Banyak Belajar dari AC Milan)
Anda setuju dengan yang mana?