Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

VIDEO - 6 Momen Spesial Liga Champions Pekan Ini, dari Gol Indah hingga Penyelamatan Alien

By Pradipta Indra Kumara - Jumat, 6 April 2018 | 10:29 WIB
Kiper Juventus, Gianluigi Buffon, memberikan selamat kepada megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, seusai laga leg pertama perempat final Liga Champions di Stadion Allianz, Turin, Italia pada 3 April 2018. ( JAVIER SORIANO/AFP )

(Baca Juga: VIDEO - Suporter Juventus Berikan Tepuk Tangan, Begini Reaksi Berkelas Cristiano Ronaldo)

Gol kedua Cristiano Ronaldo dicetak dengan teknik akrobatik, setelah menerima umpan silang Dani Carvajal.

2. Tepuk tangan untuk Ronaldo

Gol Salto Cristiano Ronaldo ternyata disambut positif pendukung Juventus.

(Baca Juga: Juventus Vs Real Madrid - Cristiano Ronaldo Pecahkan 5 Rekor Ini!)

Mereka bahkan memberikan standing applause atau tepuk tangan untuk gol Ronaldo.

3. Ekspresi Zinedine Zidane

Lagi-lagi gol Ronaldo membuat orang terkejut.

(Baca Juga: Mohamed Salah Cedera Lawan Manchester City, Liverpool Kehilangan Raja)

Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, tampak terkejut dan tak percaya dengan gol Ronaldo.