Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Penalti tersebut didapatkan setelah Vazquez dilanggar oleh Medhi Benatia di kotak penalti.
Namun Vazquez tampak acuh menanggapi melihat gol penalti kontroversial bagi timnya.
Dirinya mengomentari orang-orang terlalu serius menanggapi insiden tersebut.
(Baca juga:Presiden FIFA Buka Peluang Percepat Rencana Menyertakan 48 Negara di Piala Dunia)
"Orang-orang begitu banyak memberi perhatian pada sesuatu yang telah terjadi," ucapnya melanjutkan.
Madrid dipastikan akan bertemu raksasa Bundesliga Bayern Muenchen pada Kamis (26/4/2018) WIB, dan Rabu (2/5/2018) WIB, di babak semifinal Liga Champions.