Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sedangkan satu tim lainnya yang berhasil lolos ke fase grup adalah Benfica yang sukses menyisihkan wakil Yunani, PAOK FC, dengan keunggulan agregat 5-2.
(Baca Juga: Lolos ke Final, Ternyata Timnas U-23 Jepang Hanya Memakai Pemain Binaan Kampus)
Berikut hasil play-off Liga Champions Rabu (29/8/2018) atau Kamis dini hari WIB:
RB Salzburg 2 - 2 Crvena Zvezda (Munas Dabour 45', 48'-pen; El Fardou Ben Mohamed 65', Milos Degenek 66', - Crvena Zvezda lolos dengan keunggulan gol tandang, agregat 2-2)
PSV Eindhoven 3 - 0 BATE Borisov (Steven Bergwijn 14', Luuk de Jong 36', Hirving Lozano 62'- PSV lolos denan agregat 6-2)
PAOK 1 - 4 Benfica (Aleksandar Prijovic 13'; Jardel Vieira 20', Eduardo Salvio 26'-pen, 49-pen, Pizzi 39' - Benfica lolos dengan agregat 5-2)